SIMALUNGUN, BEO.CO.ID – Masyarakat Nagori Pardomuan Bandar, Kecamatan Silau Kahean Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara merasa kecewa dan tidak puas atas ulah Pangulu mereka diduga tidak transparan atas penggunaan Anggaran Dana Desa (ADD) selama 3 priode memimpin Nagori/Desa yang di luncurkan setiap tahunnya.
